Nokia Lumia 920 Dengan PureView dan Lumia 820 Segera Hadir
Nokia Lumia 920 Dengan PureView dan Lumia 820 Segera Hadir. Nokia baru-baru ini dikabarkan sedang menyiapkan jajaran smartphone berbasis WindowsPhone8.Seperti kabar berita yang mengungkapkan bahwa akan segera hadir untuk seri Lumia 920 dengan teknologi PureView dan Lumia 820 tanpa PureView yang sekarang dari pihak Nokia sedang disiapkan.
Nokia Lumia 920 PureView yang akan segera hadir dengan teknologi PureView dikabarkan akan memakai layar 4,5 inci dengan bodi berbalut polikarbonat.Desainnya diturunkan dari seri N9/Lumia 800 dengan warna yang baru.Selain informasi tersebut sayangnya hanya sedikit saja yang terungkap dan sensor PureView di Lumia 920 akan sebesar 21 megapiksel,atau bisa juga sama dengan sensor Nokia 808 sebesar 41 megapiksel namun dengan kapabilitas yang lebih terbatas.Selain itu juga menyebutkan chipset Qualcomm S4 dengan CPU dual-core Krait serta resolusi warna HD.
Nokia Lumia 820 yang akan hadir dengan memiliki layar 4,65 inci dengan layar AMOLED,kamera dengaan optic Carl Zeiss, prosesor dual-core 1,5GHz,LTE, NFC dan slot microSD.Nampaknya dari berita bocoran tersebut kemungkinan Nokia juga akan segera memperkenalkan secara resminya pada acara besar nanti.Kedua smartphone baru dari Nokia tersebut siap hadir dan dirilis untuk para penggemar Nokia yang juda dikabarkan smartphone ini memiliki tampilan yang menarik dan dapat menarik perhatian penggunanya.Untuk mengetahui lebih lanjut kita tunggu saja berita selanjutnya akan ArenaTekno sampaikan.
via gsmarena
via gsmarena
moga harganya ga mahal2 amat biar mereka bisa bersaing
ReplyDelete