ZTE kembali hadir beritanya bahwa telah resmikan kehadiran ponsel terbarunya dengan diberi kode nama ZTE U950 dan pihak ZTE semoga menawarkan juga dengan harga yang murah di Indonesia.Bentuk dan desain dari ponsel ZTE U950 ini sangat unik dimana ponsel ini
hanya memiliki ketebalan kurang dari 1 cm yaitu hanya 9 mm saja dan
yang menarik dari ponsel ini selain ketipisannya juga harga jual untuk
ponsel ZTE U 950 ini yang cukup terjangkau yang diinformasikan bahwa
akan dijual di pasaran China dengan harga sebesar Yuan 999 atau USD
160.- bila dirupiahkan hanya berkisar Rp. 1,5 juta saja.
Spesifikasi dari ZTE U950 ini diantaranya adalah dijalankan dengan
sistem operasi Android 4.0 Ice Cream Sandwich ( ICS ), memiliki layar
dengan ukuran 4.3 inchi dan tentunya ponsel ini ditenagai dengan
processor quad-core Nvidia Tegra 3 yang memiliki kecepatan sebesar
1,3GHz ditambah dengan dukungan RAM 1GB, selain itu ponsel ZTE U 950 ini
diklaim memiliki 12 buah GPU.Untuk kamera ditanamkan kamera utama dengan resolusi 5 MP yang terdapat
di bagian belakang ponsel ini sementara untuk kamera kedua memiliki
resolusi VGA yang terdapat di bagaian depan kamera, selain itu didukung
pula dengan memori internal sebesar 4 GB dan dibekali dengan baterai
yang memiliki kapasitas 2000 mAh.Sayangnya belum ada informasi secara resmi dari pihak ZTE mengenai
ketersediaan ponsel ini diluar dari Cina? Semoga ponsel ini pun akan
meramaikan pasar ponsel di Indonesia, kita tunggu saja kehadirannya.
0 Response to "ZTE U950 Ponsel Android Tipis Harga Rp.1Jutaan"
Post a Comment