Kabar dari pihak Samsung secara resmi telah mengumumkan Galaxy Grand, ponsel Android baru yang
ditujukan untuk mengisi kelas menengah. Samsung Galaxy Grand akan tersedia
dalam 2 versi, yaitu dual-SIM GT-I9082 (memungkinkan pengguna untuk
mengganti kartu SIM secara mudah) dan versi single-SIM GT-I9080.
Sayangnya hingga saat ini Samsung belum mengungkap harga dari Galaxy
Grand ataupun ketersediaan dari ponsel tersebut.
Samsung Galaxy Grand yang baru hadir dengan menawarkan prosesor 1.2GHz dual-core, 1GB RAM,
internal storage sebesar 8GB yang dapat diperbesar hingga 64GB, layar
LCD 5 inchi WVGA TFT, kamera belakang 8MP, kamera depan 2MP, baterai
kapasitas 2.100 mAh, dan akan beroperasi dengan Android 4.1.2 Jelly
Bean.Galaxy Grand merupakan Sebagai alternatif Galaxy Note 2 yang lebih terjangkau,Selain itu juga terpasang kamera 8 megapiksel yang bisa merekam video
1080p, kamera depan 2MP, ditambah media penyimpan internal 8GB dan slot
microSD. Untuk koneksi disediakan Wi-Fi, Bluetooth, GPS, HSPA+ yang
ditunjang dengan baterai 2100 mAh. Galaxy Grand memiliki ketebalan 9,6
milimeter, sedikit lebih tebal dari Galaxy S III.Galaxy Grand akan memakai antarmuka Samsung TouchWiz di atas OS Android
4.1.2 Jelly Bean. Berbagai fitur standar Samsung juga dipasangkan
seperti S Voice, mode multi windo, Direct Call, AllShare Play, Smart
Alert, Popup Play dan Samsung Hubs.
0 Response to "Samsung Galaxy Grand Smartphone Terbaru Kelas Menegah"
Post a Comment