ArenaTekno - Sayang sekali impian untuk memiliki Nokia 920 dengan Teknologi PureView yang memiliki kualitas kamera terbaik dan juga kekuatannya ternyata kandas karena mahal harganya.Bagi anda jangan khawatir karena pihak Nokia juga dengan menghadirkan Nokia Lumia 822 sebuah ponsel baru dengan WindowsPhone8 .Ponsel ini juga sangat cocok untuk kalangan muda dimana terdapat slot Dual SIM GSM yang terletak didalamnya.
Ponsel murah Nokia Lumia 822 sebagai pengganti Lumia 920/820 menjadi salah satu alternatif untuk anda.Ponsel ini akan segera dirilis di verizone dalam waktu dekat .Nokia Lumia 822 yang baru hadir dan semakin lengkap dengan Layar AMOLED Capacitive Touchscreen dengan variasi warna yang dihasilkan hingga 16 juta warna dengan ukuran layar 4.3 inch dan 480x800 piksel serta memiliki pelindung layar Corning Gorilla Glass 2 yang sangat banyak digunakan pada layar kaca smartphone saat ini. Nokia Lumia 822 sudah dibekali dengan memori Internal yang memiliki ruang cukup sebesar 16 GB, 1 GB RAM serta bisa ditambah dengan memori eksternal MicroSD yang cukup besar up to 64 GB.
Berikut adalah Harga dan Spesifikasi lengkapnya:
Harganya dibandrol sekitar Rp.1.8 hingga 2 jutaan
GSM 850/900/1800/1900
3G Network CDMA2000 1xEV-DO
4G Network LTE 700 MHz Class 13
SIM Double SIM
BODY Dimensi 127.8x68.4x11.2 mm
Berat 141.6 g
DISPLAY Tipe AMOLED Capacitive Touchscreen, 16 Juta
Size 480x800 piksel, 4.3 inch
Proteksi Corning Gorilla Glass 2
SOUND Alert Vibration, Mp3, Wav
Loudspeaker Ya
3.5mm Jack Ya
DATA GPRS Class B
EDGE Class B
WLAN Wi-Fi
Bluetooth v 3.1
NFC Ya
USB MicroUSB v2.0
KAMERA Primary 8 MP, 3264x2448 piksel, autofocus, Carl Zeiss
Fitur Geo-tagging, Touch focus
Video 1080p@30fps
Depan 1.2 MP
FITUR OS Microsoft Windows Phone 8
Chipset Qualcomm MSM8960 Snapdragon
CPU Dual-Core 1.5 GHz Krait
Grafis Adreno 225
Warna Black, Gray, White, Red
BATERAI Li-Ion 1800 mAh
Waktu Siaga 254 Jam (2G) 400 (3G)
Waktu Bicara 10 Jam 20 Menit (2G) 11 j 40 m (3G)
0 Response to "Nokia Lumia 822 Ponsel DualCore WindowsPhone8 Versi Murah Mau?"
Post a Comment