ArenaTekno - Baru beberapa waktu kemarin pihak Samsung telah merilis sebuah perangkat tablet terbaru jajarannya .Perangkat tersebut dikenal dengan nama Samsung Galaxy Tab3 dimana perangkat tersebut merupakan penantang kuat iPad Mini Juga. Dihari ini Samsung juga telah merilis perangkat mobile terbarunya dikenal dengan Samsung Galaxy Core.
Harga dan Spesifikasinya Ponsel Samsung Galaxy Core terbaru dilihat dari speknya diperuntukkan untuk kalangan menengah.Samsung Galaxy Core juga hadir dengan beberapa aplikasi andalan dari Samsung seperti Smart Stay, Smart Alert, dan S Voice. Samsung akan merilis Galaxy Core dalam dua versi yakni versi Dual SIM dan versi Single SIM.Samsung Galaxy Core Duos akan hadir mulai bulan Mei 2013 ini, sedangkan Samsung Galaxy Core single SIM akan hadir mulai bulan Juni. Sayangnya belum ada informasi mengenai banderol harganya.
- Layar LCD berukuran 4.3 inci (480 x 800 piksel).
- Prosesor dual core 1.2GHz
- OS Android 4.1 Jelly Bean
- Kamera 5 megapiksel dengan LED flash
- Kamera depan VGA
- RAM 1GB
- Memori internal 8GB plus slot microSD up to 64GB
- 3G, Wi-Fi 802.11 b/g/n, Bluetooth 3.0, GPS
- 3.5mm audio jack, radio FM dengan RDS
- Baterai 1.800mAh.
0 Response to "Samsung Galaxy Core Android 4.1 Jelly Bean LED Flash Kamera 5 MP"
Post a Comment