Deretan Ponsel Dengan Harga Rp. 1 Jutaan Untuk Gaming

 ArenaTekno - Ponsel pintar seperti sekarang ini memang banyak sekali pilihannya. Mulai dari produsen terbaik hingga produsen yang belum lama hadir serta lokal tentu menjadi salah satu pasat digital modern. Seperti sekarang ini memang banyak sekali ponsel pintar yang terjual dipasaran mulai dari gerai hingga marketplace. Baik itu pembelian secara online maupun online banyak sekali masyarakat yang masih kebingungan untuk memilih ponsel genggam idamannya. Oleh karena itu ponsel pintar yang harganya hanya Rp.1 Jutaan saja dipasaran belumtentu semudah untuk ditemukan. Oleh sebab itu baik diteliti dan diamati tentang spesifikasi yang cukup mumpuni saja bandrolnya mulai dari Rp.2 Jutaan. Namun tentu akan ada celah jika anda mau berusaha. Karena pangsa pasar yang luas tentu menawarkan banyak pilihan dan jika spesifikasi yang mumpuni tentu bukan untuk melakukan pekerjaan berat. 

Redmi 10 5G Copyright Shutterstock


Meskipun demikian, mengenai ponsel harga bandrolnya Rp. 1 Jutaan tentu sangat cocok digunakan untuk gaming ringan sebab RAM nya sudah di atas 3 GB. Berikut ini deretan ponsel pintar pilihan yang bisa direkomendasikan dalam daftar harga smartphone per september 2022 yang dapat anda pertimbangkan.


1. POCO C40

POCO C40 Copyright Poco Indonesia


Layar: Layar Dot Drop 6,71” yang imersif

Chipset: JLQ JR510

CPU: CPU octa-core, hingga 2,0 GHz

GPU: Mali-G52

RAM: 3GB, 4 GB

Memori: Internal 32GB + 64 GB

Kamera: 13 MP+ 2MP

Kamera depan: 5MP

Baterai: Li-Po 6000mAh

Harga: Rp1.799.000


2. Realme C25Y

Realme C25Y Copyright Realme Indonesia


Layar: IPS LCD 6,5 inci

Chipset: UNISOC T610

GPU: ARM Mali G-52

CPU: Octa-core (2x1.8 GHz Cortex-A75 & 6x1.8 GHz Cortex-A55)

RAM: 4 GB

Memori Internal: 128 GB

Kamera: 50 MP + 2 MP + 2 MP

Kamera Depan: 8 MP

Baterai: Li-Po 5000mAh

Harga: Rp1.849.000 jutaan


3. Realme C31

Realme C31 Copyright Realme Indonesia


Layar: Panel IPS 6,5 inci

Chipset: UNISOC Tiger T612

GPU: Mali-G57

RAM: 3GB, 4 GB

Memori Internal: 64 GB

Memori Eksternal: microSD (slot khusus)

Kamera Belakang: 13 MP + 2 MP + 2MP

Kamera Depan: 5 MP

Baterai: Li-Po 5000 mAh

Harga: Rp1,5 jutaan


4. Redmi 10 2022

Redmi 10 Copyright Shutterstock


Layar: DotDisplay FHD+ 6,5"

Chipset: MediaTek Helio G88

GPU: Arm Mali-G52

RAM: 4 GB/ 6GB

Memori Internal: 64 GB, 128 GB

Kamera Belakang: 50 MP + 8 MP + 2MP + 2 MP

Kamera Depan: 8 MP

Baterai: Li-Po 5000 mAh

Harga: Rp1.999.000.


5. Redmi 9C

Redmi 9C Copyright Shutterstock


Layar: IPS LCD, 6.53 inches

Chipset: Mediatek Helio G35 (12 nm)

CPU: Octa-core 2.3 GHz Cortex A53

GPU: PowerVR GE8320

RAM: 3 GB

Memori Internal: 32 GB, 64 GB

Memori External: microSDXC (slot khusus)

Kamera Belakang: Triple 13 MP + 2 MP + 2 MP

Kamera Depan: 5 MP

Baterai: Non-removable Li-Po 5000 mAh

Harga: Rp1.349.000 jutaan


Nah itulah dari beberapa deretan ponsel android dengan harga sejutaan seperti yang anda cari. Oleh karena itu dihalaman lain terdapat pula mengenai ponsel pitar mulai dari sejutaan hingga yang terbaru. Untuk itu rekomendasi diatas semoga dapat membantu untuk menentukan pilihan anda.


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Deretan Ponsel Dengan Harga Rp. 1 Jutaan Untuk Gaming"

Post a Comment