Literasi Digital Dengan Blog Untuk Meningkatkan Bisnis Online Agar Berkembang

ArenaTekno - Berbicara literasi digital memang saat ini sangat berkembang lebih pesat dan dapat memberikan manfaat positif bagi para pebisnis online. Seiring berkembangnya teknologi masa kini, para pelaku usaha pun didorong untuk tidak ketinggalan agar dapat berkembang menyongsong dikemudian hari mencapai target sesuai dengan tujuannya. Disamping itu pula di era digitalisasi seperti saat ini, diklaim bahwa memasuki era digital yang berarti dapat diartikan sebagai zaman yang serba cepat dan canggih. Oleh karena itu tidak menutup kemungkinan orang dewasa melakukan kegiatan digitalnya dengan memanfaatkan alih fungsi internet. Dewasa ini memang kerap kali pengguna digitalisasi memang sudah mencapai jutaan pengguna internet. Para pelaku digital yang dijalani kehidupan kesehariannya tidak menutup kemungkinan untuk tetap online dan terhubung dengan internet. Dengan memanfaatkan literasi digital seperti sekarang ini, pengguna internet mendorong untuk memanfaatkan sisi positif dari jaringan internet salah satunya dengan membuat blog.


Meskipun dengan demikian, alih-alih dengan memanfaatkan fungsi internet yang terhubung bagi pebisnis online tentu beragam macam dan jenisnya ketika berselancar di dunia internet. Selain memanfaatkan untuk membuat Blog, bagi para pelaku bisnis online lainnya yakni dengan memanfaatkan sosial media yang dimilikinya. Perlu anda ketahui bahwa blog memiliki banyak sekali manfaat dalam kehidupan dan bisnis. Tidak sedikit dari berbagai kalangan yang beranggapan bahwa blog sekedar media dalam mengeluarkan opini dan pemikiran tentang penulisnya. Padahal dengan membuat blog memiliki banyak manfaat lain dari kehidupan manusia. Untuk saat ini memang sudah terbukti manfaat blog diantaranya tidak hanya saja memuat artikel/jurnal dan informasi online saja melainkan dapat membantu bisnis online lebih dikenal banyak kalangan masyarakat umum tentunya. Tidak lepas dari konten sebuah blog yang memuat artikel biasanya didasarkan tanggal penerbitannya serta dikemas dalam tulisan yang menarik. 

Selain itu juga terdapat berbagai platform blog yang menyajikan untuk anda seperti diantaranya mulai dari Blogger, wordpress, medium, typepad, dan lainnya. Dengan kehadirannya blog tentu dapat membantu untuk perkembangan bisnis. Meskipun kendati demikian, seringkali dapat memuat tulisan iseng berisi curahan hati atau pun celotehan, namun ada beberapa blog yang dikelola secara profesional untuk menyajikan informasi tak kalah penting serta unik dan menarik yang perlu diketahui khalayak umum. Selain dapat memberikan manfaat lebih dan membawa manfaat tersendiri yang berguna bagi penulis serta pembacanya. Nah dengan demikian blog juga memiliki peran penting bagi literasi digital yang dapat dirasakan antara lain sebagai berikut.

1. Baik Untuk Mengasah dan Menunjukkan Kemampuan Karya Tulis

Ilustrasi Menulis Copyright Istockphoto


Menulis dalam satuan konten artikel yang memang harus perlu diperhatikan dengan cara memikirkannya dengan seksama. Tak hanya menuai curahan hati penulis, menulis juga dapat mengasah pola pikir manusia untuk mengembangkan gaya bahasa yang baik serta lugas. Selain itu juga dalam pembuatan konten harus memikirkan ide dan gagasan yang hendak akan di sampaikan serta isikan dalam artikel tersebut. Selain mengasah pola pikir dan tentu dapat menunjukkan kemampuan karya tulis terhadap pembaca. Oleh karena itu pula memang tidaklah mudah, jika tak punya pengalaman menulis sama sekali. Namun untuk itu untuk tetap teruslah belajar agar menjadi penulis terbaik ataupun profesional.

2. Menjadikan Sarana Media Untuk Berbagi Ilmu

Ilustrasi Media Copyright istockphoto


Karena belajar menjadi bisa dan tentu untuk mendapatkan ilmu yang bermanfaat tak hanya didapatkan dari sekolah saja. Anda pun bisa menemukan dan mempelajari berbagai studi seperti media salah satu diantaranya adalah Blog. Selain dapat berbagi ilmu dan juga berperan penting untuk meningkatkan awareness bisnis online. Selain itu juga anda pun bisa belajar apapun tentang suatu hal yang menarik dari keingintahuan.

3. Alat Modern Untuk Membangun Jaringan

Ilustrasi Membangun Jaringan Copyright istockphoto


Sebagai salah satu alat untuk membangun jaringan secara luas agar lebih dikenal oleh khalayak umum. Terlebih dalam hal apapun karena jaringan sangatlah penting untuk dibangun termasuk bisnis online. Oleh sebab itu jika anda mengalami kesulitan untuk membangun jaringan dengan cara offline, tentunya membangun media online seperti blog akan terasa lebih mudah. Nah untuk menambah wawasan dan bergaul serta membuat jaringan yang suportif, tentu anda bisa melakukannya dengan lebih praktis melalui jaringan blog. Penulis bisa berkomunikasi secara langsung dengan pembaca atau penulis lainnya lewat konten dengan saling berkomentar maupun interaksi. Dalam satuan network yang baik untuk sebuah alat seperti blog atau website, tentunya anda harus memiliki domain dan memilih Web Hosting Terbaik dan Murah di Indonesia agar tepat sasaran. Selain itu juga untuk meningkatkan awereness dalam bisnis online mendapatkan audiens yang suportif. Untuk itu peran dari membangun jaringan memanglah sangat dibutuhkan agar bisnis berkembang.

4. Media Untuk Menghasilkan Uang


Ilustrasi Uang Copyright Istockphoto


Dalam bisnis online memang tidaklah luput dari kegiatan berdagang, menawarkan jasa dan lain sebagainya untuk mendapatkan penghasilan tambahan seperti uang. Seperti sekarang ini tak dapat dipungkiri lagi sebagian banyak orang telah ikut serta, baik itu untuk ikut untuk membuat blog karena dengan salah satu alasan yang pasti karena dapat menghasilkan uang. Apabila blog yang berhasil di monetisasi pastinya sudah tidak asing lagi dapat menghasilkan cuan. Ada pun ada beberapa hal yang harus disadari bahwa dari sebuah kenyataan bahwa memiliki blog tak serta merta membuatmu mendapat rupiah secara langsung. Dengan ini tentu mendapatkan penawaran dan solusi bagi banyak permasalahan dalam hal memilih hosting blog sederhana seperti menggunakan platform Wordpress. Dari banyak permasalahan sekaligus atau bahkan pebisnis dapat mensiasati dalam bisnis online-nya anda agar lebih tangguh dan handal. Seperti halnya dengan membangun jaringan yang suportif tentu harus memiliki Wordpress Hosting Terbaik dan Handal, agar media promosi anda lebih dikenal lebih banyak orang. Selain penawaran fitur terbaik yang dimiliki oleh layanan hosting, tentunya handal untuk menampung juga menyimpan file serta konten blog/website anda.

5 Alat Untuk Meningkatkan Bisnis Lain


Ilustrasi Meningkatkan Bisnis Copyright istockphoto


Sebagai alat media digital tentu ikut serta karena memiliki manfaat lebih dari sebuah blog khususnya menjadikan bisnis lainnya jadi lebih berkembang. Tidak hanya dapat meningkatkan juga dapat mencatat jumlah pelanggan bisnis online anda yang dialih fungsikan sebagai support system untuk mengembangkan bisnis lainnya. Selain dapat menerima dan mencatat pelanggan  salah satu platfrom tersebut berguna untuk berjualan, mengedukasi, dan berinteraksi dengan pelanggan. Adapun dengan meningkatkan jumlah konten juga dapat berpotensi menambah calon pelanggan dengan membangun kepercayaan khalayak banyak. Mungkin beberapa orang saja yang beranggapan bahwa blog hanyalah sekedar media yang hanya menerbitkan artikel saja. Akan tetapi tidak selalu demikian, maka perlu dipelajari secara nyata untuk memiliki potensi yang jauh lebih besar dari penulis, pembaca dan pebisnis lainnya.

Nah untuk saat ini sebagai point pentingnya yang dapat mendukung perkembangan bisnis. Tak hanya sekadar menjadi media untuk memberikan sebuah pendapat saja, namun ada beberapa manfaat lain yang lebih besar untuk kehidupan manusia. Selain itu juga bermanfaat untuk menemukan ide dan informasi baru yang tak kalah pentingnya dalam membangun trust/personal branding membangun jaringan online baru juga bermanfaat bagi pengunjung atau pembaca.


Subscribe to receive free email updates:

1 Response to "Literasi Digital Dengan Blog Untuk Meningkatkan Bisnis Online Agar Berkembang"