ArenaTekno - Infinix salah satu produk ponsel yang kini memang sudah banyak yang menggunakan dan jadi penggemarnya. Selain itu juga mengenai keberadaan seri terbaru dengan dalih nama perangkat Infinix Note 50 Pro yang baru saja diluncurkan dengan harga dan spesifikasi yang ditujukan untuk kalangan menengah. Ponsel baru yang membawakan genggaman bagi pengeemar hadir dengan prosesor yang tampak memukau serta layar Amoled 6,78 inci saja. Ponsel Infinix Note 50 Pro seperti yang kita ketahui saat ini ternyata sudah hadir di Indonesia mulai sejak 3 maret 2025 lalu. Ini juga dengan perangkat handphone yang memmiliki kamera tangguh sebesar 50 Megapixel.
 |
Infinix Note 50 Pro/ id.infinixmobility.com |
Seperti yang dilansir DetikInet, Infinix Note 50 Pro hadir yang baru dengan sistem operasi atau OS Android 14,. Selain itu juga ponsel ini ditujukan untuk kalangan kelas menengah ke bawah setimpal dengan spesifikasi yang ditawarkan. Tak kalah dengan teknologi berbasis AI yang disematkan ada ponsel tersebut terdapat Infinix XOS 14. Fitur-fitur AI turut pula disematkan, mulai dari Writer Assist, Wallpaper Generator, Picture Perfect hingga terintegrasi dengan DeepSeek.
Spesifikasi Lengkap Infinix Note 50 Pro
 |
Infinix Note 50+ Pro/ id.infinixmobility.com |
- Prosesor: MediaTek Helio G100 Ultimate
- RAM: sebesar 8 GB
- Memori internal: sebesar 256 GB
- OS: XOS 15,0.1 berbasis Android 15
- Layar: disematkan sebesar 6,78 inch AMOLED, Full HD+, refresh rate hingga 120Hz
- Kamera belakang: 50MP f/1.8 (wide),PDAF,OIS; 8 MP f/2.4 (ultra-wide)
- Kamera depan: 32 MP f/2.2
- Fitur: Dual Speaker Stereo JBL-Tuned, Bio-Active Halo AI Lighting with Advanced Health Monitoring (sensor detak jantung), fingerprint di layar, infrared, IP64, One-Tap Infinix AI
- Dimensi: 163,26 x 74,4 x 7,32 mm, Berat: 192g
- Koneksi: 4G VoLTE, Wi-Fi 802.11be (2.4/5GHz), Bluetooth, NFC
- Baterai: 5.200mAh dengan fast charging 90w dan fast wireless charging 30W (MagPower)
- Warna: Racing Gray, Titan Gray dan Enchanted Purple
Harga Infinix Note 50 Pro 8/256 GB Rp 3.199.000
 |
Infinix Note 50 Pro/Infinix Indonesia |
Terdapat dua penyimpanan yakni :
256GB ROM + 8GB RAM + 8GB Extended RAM
256GB ROM + 12GB RAM + 12GB Extended RAM
Adapun ponsel ini disukai dengan Arenateknokers, tentu dengan prosesor bawaan yang cukup handal. Terdapat layar yang cukup memukau pada Infinix Note 50 Pro memakai layar AMOLED 6,78 inci, ada refresh rate 144Hz yang responsif, dan resolusi 1.080x2.460 piksel nan tajam. Prosesor yang disukai tentunya hadir dengan disematkan pula perangkat menawan dengan prosesor MediaTek Helio G100 Ultimate octa-core yang bertenaga, dipadu GPU Mali-G77 MC9.
 |
Infinix Note 50/Infinix Indonesia |
Ponsel Infinix Note 50 Pro tentu akan membawa kebaikan tentu diandalkan untuk multitasking dengan spesifikasi yang cukup menawan. Selain dengan membawakan RAM 8 GB dan juga penyimpanan interna dapat menampung sebanyak 256 GB. Selain itu juga dalam hal multiasking juga bisa memanfaatkan fitur aplikasi dan pengelolaan file agar dapat lancar sampai dengan menghasilkan kinerja yang optimal.
Dari segi kamera seperti yang tertera pada spesifikasi yang disematkan sebesar 50MP (wide) dengan aperture f/1.6, OIS, dan PDAF, unyuk hasil foto yang tajam dan detail. Kamera ultrawide 8MP dengan aperture f/2.2 dan 112° FOV. Kemungkinan besar dengan kamera belakang yang optimal untuk memotret dan menghasilkan kualitas foto dan voideo seperti yang di ingingkan pengguna.
Dengan demikian pada fitur yang ditawarkan pada perangkat genggam Infinix Note 50 Pro memang sudah tidak diragukan lagi. Ini juga cocok bagi yang memiliki budget Rp3 Jutaan yang dapat anda gunakan untuk membelinya. Selain penawaran kamera terbaru dengan teknologi AI nya tentukan membawakan pengalaman seru dengan ponsel Infinix Note 50 Pro ini.
Prasetio Budi Guno - menyukai dunia teknologi, internet marketer dan digital marketing
0 Response to "Infinix Note 50 Pro Ponsel Baru Harga Rp. 3 Jutaan"
Post a Comment